Analisis pengucapan vokal bahasa Indonesia oleh pemelajar bahasa Indonesia penutur bahasa Thai 2017 (Studi Kasus di Universitas Bagian Utara Thailand)

Robertus Pujo Leksono

Abstract


Bahasa Thai mengenal perbedaan nada dalam pengucapan vokal. Makalah ini akan memaparkan analisa pengucapan vokal bahasa Indonesia yang diucapkan oleh pemelajar BIPA penutur Thai. Analisis pengucapan akan dilakukan dengan menggunakan Praat. Data untuk penelitian dini diperoleh dari pengucapan vokal bahasa Indonesia oleh pemelajar BIPA penutur Thai dari Naresuan University Thailand dan pengucapan vokal Bahasa Indonesia oleh penutur jati. Hasil yang ditemukan menunjukkan adanya pola yang sama dan ada pola yang berbeda dalam pengucapan vokal bahasa Indonesia oleh penutur bahasa Thai bila dibandingkan dengan pola pengucapan vokal oleh penutur jati. Hasil yang ditemukan ini diharapkan dapat bermanfaat bagi pengajaran BIPA bagi penutur Thai khususnya dalam pemahaman dan kegiatan latihan pengucapan vokal bahasa Indonesia

 


Keywords


Pengucapan, Vokal Bahasa Indonesia, Praat

References


Higbie, J.2003. Essential Thai, A Guide to The Basic of Thai Language.Post Books: Bangkok.

Kennedy, Robert.2017 Phonology, a coursebook. Cambridge University Press: United Kingdom.

Landefoged, Peter.2005. Vowels and consonant: an introduction to the sounds of languages. Blackwell Publishers Ltd.

Leksono, Robertus Pujo.2015. Indonesian as a Foreign Language Teaching in Thailand. Prosiding KIPBIPA IX Bali September-Oktober

Leksono, Robertus Pujo. 2016. Indonesian Foreign Language Naresuan University, Phitsanulok, Thailand. Conference paper on ICEL 19 May 2016.

Leksono, Robertus Pujo & Kosasih L. 2016. An Analysis of Bahasa Indonesia’s Intonation from Speakers of Bahasa Indonesia as a Foreign Language a case study of Thai Speakers’s Intonation in Spoken Text. Conference paper on UNPAD 19 May 2016.

Leksono, Robertus Pujo. 2017. Indonesian Language Planning in Thailand Curriculum for Basic University Level in Thailand 2017. Conference paper on SETALI 19 May 2016.

Meilinawati, Lina dan Leksono, Robertus Pujo.2017. Sahabatku Indonesia. Pusat Bahasa: Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.26499/jbipa.v2i1.2200

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Publisher:
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia

Address: Jl. Daksinapati Barat 4 No.11, RT.11/RW.14, Rawamangun, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13220 Phone: +62 (021) 4896558 

 

Creative Commons License

Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (JBIPA) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats -->